top of page
JA 2025-04-18 res.jpg

KEBAKTIAN UMUM

Judul Khotbah
Tanggal
Pembicara
MENGENAL KUASA KEBANGKITAN KRISTUS & PENDERITAANNYA
2025-03-30
Pdt. Stenny Aritonang
KETIDAK MAMPUAN UNTUK HIDUP BENAR
2025-04-06
Pdt. Martin Ghazali
SATU DI ANTARA KETIDAK MUNGKINAN
2025-04-13
GI. Stevan Nugraha
JUMAT AGUNG : DIE TO LIVE
2025-04-18
Pdt. Martin Ghazali
LIVING UNCHAINED : FREEDOM IN THE GOSPEL
2025-04-20
Pdt. Johan Djuandy

KebaktiaN DOA RABU

Tema
Tanggal
Pembicara
Nabi-nabi Kecil: Yoel
2025-02-12
GI. Rinne J. Sangi
Nabi-nabi Kecil: Amos
2025-02-19
Pdt. Benny Purwanto
Nabi-nabi Kecil: Obaja
2025-02-26
Pdt. Albert Kurniawan
Pelayanan : Acknowledge
2025-03-05
GI. Eko Prayitno
Pelayanan : Attitude
2025-03-12
Pdt. Okky Chandra
Pelayanan : Accountability
2025-03-19
Pdt. Martin Ghazali
Pelayanan : Appreciation
2025-03-26
Pdt. Jonathan Prasetia
Remember Me
2025-04-02
Pdt. Stenny Aritonang
Rescued by Grace
2025-04-09
GI. Stevan Nugraha
Restored to New Life
2025-04-16
Ev. Andrey Thunggal
Raised to Fellowship
2025-04-23
GI. Stanley Theofilus

JADWAL IBADAH

KEBAKTIAN UMUM

KU 1 - 07:30
KU 2 - 10:00
KU 3 - 17:00

Kebaktian Remaja

Minggu - 10:00

Kebaktian Anak

Minggu - 10:00

Minggu - 07:30

Kebaktian doa Rabu

Rabu - 19:00

Kebaktian POS
SuVARNA SUTRA

Minggu - 10:00

Persekutuan wanita

Jumat minggu ke 1 dan 3 - 10:00

Persekutuan Kaleb (lansia)

Kamis minggu ke 2 dan 4 - 10:00

Persekutuan Pemuda

Sabtu minggu pertama &
kedua - 17:00 

Pojok Jemaat

Informasi dari jemaat GKY Gading Serpong,

untuk jemaat GKY Gading Serpong

"Karena itu pergilah, jadikanlah semua bangsa murid-KU dan baptislah mereka dalam nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus"

Matius 28 : 19

Bagaimana kalau saya Ingin  Katekisasi?

 Apabila anda terpanggil untuk mengikuti kelas katekisasi, silakan mengisi formulir yang ada di halaman hubungi kami

Ingin Ikut Kelas Pranikah

 Apabila anda ingin mengikuti kelas pranikah silahkan mendaftarkan diri anda dengan mengisi formulir yang ada di halaman hubungi kami

Renungan Harian

Image-empty-state.png

Read More

Melaksanakan Tanggung Jawab

Kerajaan Allah hadir saat kehendak Allah dilaksanakan. Oleh karena itu, Kerajaan Allah juga hadir saat Kristus hadir secara fisik untuk melayani umat-Nya (17:21). Saat ini, kehendak Allah belum terlaksana sepenuhnya karena Iblis dan kejahatan masih bisa merajalela.

Image-empty-state.png

2025-04-01

Berdoa dengan Iman

Dalam bacaan Alkitab hari ini, Tuhan Yesus mengajar tentang doa. Bila kita berdoa, kita memerlukan iman karena Allah tidak bisa kita lihat dengan mata jasmani kita.

Image-empty-state.png

2025-04-02

Menggenapi Kehendak Allah

Melaksanakan kehendak Allah tidak selalu enak atau menyenangkanmenurut ukuran dunia ini. Akan tetapi, bila kita melihat dari sudut pandang Allah, kehendak Allah selalu baik! Risiko yang harus dipikul
seseorang yang hendak mengikut Kristus berbeda-beda bagi yang seorang dan bagi yang lain.

Image-empty-state.png

2025-04-03

Menghargai Anugerah Allah

Zakheus adalah pemungut cukai yang kaya dan berbadan pendek. Dia sadar bahwa profesinya sebagai pemungut cukai membuat ia dianggap sebagai sampah masyarakat.

Image-empty-state.png

2025-04-04

Sang Mesias yang Lembut dan Tegas

Bacaan Alkitab hari ini memperlihatkan karakter Sang Mesias yang lembut, namun tegas. Saat memasuki kota Yerusalem, Tuhan Yesus tidak seperti pahlawan perang yang mengendarai seekor kuda, melainkan
mengendarai seekor keledai.

Image-empty-state.png

2025-04-05

Memperebutkan Kuasa

Sejarah selalu diwarnai oleh perebutan kekuasaan. Perebutan kekuasaan bukan hanya terjadi dalam hubungan antar manusia, tetapi juga dalam hubungan manusia dengan Tuhan. Kejatuhan manusia ke dalam
dosa pun terkait erat dengan masalah kuasa.

Image-empty-state.png

2025-04-06

bottom of page